REFERENSI BERITA - Kali ini dr. Zaidul Akbar kembali memberikan berbagai tips kesehatan diantaranya tips mengatasi kantung mata hitam, wasir, dan ejakulasi dini.
Nah, seperti dikutip Referensi Berita.com dari buku tips JSR dr. Zaidul Akbar pada Rabu, 29 Desember 2021, berikut ini tipsnya yang bisa kita coba di rumah:
Tips menghilangkan kantung mata hitam:
1. Usahakan tidur 8 jam.
2. Kurangi aktifitas mata yang berlebihan
3. Iris timun, lalu letakan di mata (berfungsi untuk mendinginkan mata).
Baca Juga: Perda Pesantren Disahkan, Wagub Banten: Momentum Pesantren Lebih Berdaya
Tips mengatasi wasir atau ambien:
1. Perbanyak konsumsi serat dan gizi seimbang
2. Makan malan dengan labu
3. Sering membersihkan area dubur (berendam air hangat dan tambahkan sedikit garam).
4. Minyak habbats (saat akan tidur kassa/kapas di beri minyak habbats sampai basah, tempek sampai pagi, bersihkan dengan air hangat dengan tambahkan sedikit garam.
Baca Juga: Remaja Berusia 18 Tahun Digebuki Hingga Babak-belur, di Kolelet Rangkasbitung
Tips mengatasi ejakulasi dini:
Artikel Terkait
Resep Penyumbatan Pembuluh Darah ala dr. Zaidul Akbar
Cara Membuat Jus Pare agar Tidak Pahit ala dr. Zaidul Akbar
Resep Membuat Detox Gorengan ala dr. Zaidul Akbar
Resep Mengatasi Perut Kembung dan Mual dari dr. Zaidul Akbar
Resep Alami Atasi Infeksi Saluran Kencing, Ini Kata dr. Zaidul Akbar